Istilah" biologi (klinis) pada tubuh manusia



A/
Absorpsi 
v
penyerapan.
Aglutinin
, protein dalam plasma darahyang dapat mengumpulkanaglutinogen.
Aglutinogen
, protein dalam eritrosit yangdapat digumpalkan olehaglutinin.
Alterosklerosis
, pengerasan pembuluhakibat kolesterol.
Amilase
, enzim pemecah amilum.
Amino
, zat asan penyusun molekulprotein.
Amfiartrosis
, persendian yang masihmemungkinkan terjadinya sedikitpergerakan.
Aorta
, pembuluh darah terbesar yangkeluar dari jantung.
Apendisitis
, sakit pada apendiks/ ususbuntu.
Arteri 
, pembuluh nadi.
Asetilkolin
, zat penerus rangsangan.
/C/
Cakra epifisis
, daerah tempatpertumbuhan tulang.
/D/
Dentin
, tulang gigi,
berwarna
kekuningan.
Dermatitis
kulimemerahpecah-pecah, mengelupas, serta eksimyang simetris kiri dan kanankarena kekurangan vitamin B(
niasin
).
Dendrit 
, suatu penjuluran yangbercabang-cabang yang terdapatpada badan sel neuron yangberfungsi menyalurkan implusmenuju ke badan sel.
Diare,
buang air besar berkelanjutan,disertai pendarahan pada usus.
Diartrosis
, persendian yang dapatdigerakan.
Duodenum
, usus dua belas jari.
/E/
Edema
menumpuknya cairan di dalamjaringan sehingga tubuhpenderita tampak bengkak.
Email 
lapisan gigi terluar, keras,berfungsi melindungi gigi.
Enterokinase
, enzim yang mengubahtripsinogen tidak aktif menjaditripsin aktif.
Enzim
, senyawa protein untuk mempercepat reaksi.
Esofagus
, saluran makanan yangmenghubunngkan rongga mulut
dan lambunng.
Elastin
,
protein penyusun jaringan ikat,terdiri dari serabut elastik.
Elastis
, jaringan ikat protein; penyusunutama serabut elastis padapembuluh darah dan ligamen.
Epitelium,
sel-sel yang tersusun rapattanpa ruang antar sel, terdapatpada permukaan dalam dan luar organ.
/F/
Faring 
, hulu kerongkongan.
Fagosit 
, sel pemakan.
Fibrin
, protein berbentuk benang untuk menjaring sel-sel darah padadaerah luka sehingga daerahmembeku.
Fibrinogen
, alon benang fibrin.
Fibroblas,
sel jaringan ikat yangberbentuk tidak beraturan.
Fisura
, retak tulang; tidak tampak tulangpada otot.
Foramen magnum
, lubang ditengkorak belakang yang dilewati serabutsaraf.
Fraktura
, patah tulang; tampak lukapada otot.
Frinoderma
,
terganggunyapembentukan epitel kulit kaki dantangan sehingga kulit kaki dan tangannampak bersisik karena kekuranganvitamin A.
Fundus
bagialambunyangbentuknya membulat dan terletak dibagian tengah.
/G/
Gerak peristaltik 
gerameremas-remas pada pencernaan makanan.
Gliserol 
zat pembentuk molekul lemak,bersama asam lemak membentuk lemak.
/H/
Hemeralopi 
,
rabun senja yaitumenurunya kemampuan sel-selbatang di retina mata untuk menerima dan mengubahrangsang sinar dan intensitasnyarendah di waktu senja.
Hialin
, tulang rawan halus yang tampak mengkilat; tidak memiliki seratyang jelas.
/I/
Insomnia
sulit tidur pada malam hari.
/J/
Jaringan
, sekumpulan sel yang struktur dan fungsinya sama.
/K/
Kanalikuli 
, kapiler kecil penghubungantarosteosit.
Kapiler 
, pembuluh darah terkecil yangtersusun oleh selapis epitel.
Kardiak 
, lambung bagian awal, dekatesofagus.
Katabolisme
, prosesperombakan/pemecahan secaraensipatis, misalnya prosesoksidasi.
Keseimbangan
nitrogen
, jumlah nirogenyang terkandung di dalam urinsama dengan jumlah nitrogenyang terkandung dalam proteinmakanan yang kita makan.
Kifosis,
kelainan tulang belakangmelengkung ke depan.
 Kil 
, pembuluh limfe yang berfungsimenyerap molekul lemak dalamusus.
Kloaka
, muara bersama lubang alatpencernaan dan alat reproduksi.
Kondrosit 
, sel penyusun tulang rawan.
Kwashiorkor 
penyakit yang diakibatkanoleh kekurangan protein dalammakanan sehari-hari.
/L/
Laktase
enzim pencerna laktosa atauprotein susu.
Lambung kelenjar 
, lambung yangmengasilkan kelenjar.
Lakuna
, rongga kecil tempat sel-selpenyusun tulang berada.
Ligamen
, jaringan ikat atau tulang rawanbersifat elastis yang membalutpersendian.
Lipase
, enzim yang mengubah lemak menjadi asam lemak dan gliserol.


Lordosis
, kelainan tulang belakangmelengkung ke depan.
/M/
Malnutrisi 
, keadaan (kondisi) ataupenyakit seseorang yangdiakibatkan oleh gizi yangmeliputi kekurangan ataukelebihan zat gizi, baik darijumlah dan kualitas.
Maltosa
, zat gula sederhana, penyusunamilum.
/N/
Neuron
, istilah untuk satu sel saraf.
/O/
Organ
, sekumpulan jaringan yangmelakukan satu atau beberapafungsi tertentu.
Osteoblas
, sel pembentuk tulang yangmenskresikan matriks tulang.
Osteoklas,
sel berinti banyak padajaringan tulang, berfungsimerombak dan membentuk subtansi tulang.
Osteoporosis
, penyakit rapuh tulang.
/P/
Pankreas
kelenjar pencernaan yangterdapat di daerah usus dua belasjari.
Parotid 
kelenjar air ludah dekat pelipis.
Pepsin
, enzim pengubah protein menjadimolekul yang lebih kecil.
Pepsinogen
, calon pepsin.
Perikardium
, selubung pembungkusjantung.
Pilorus
, bagian lambung yang berbatasandengan usus daua belas jari yangmengatur penngeluaran makanandari lambung.
Pinositosis
, penelanan cairan sekelilingoleh sel, sel mengelilingi setetescairan dengan sempurna danmembentuk sebuah gelembung;sel “meminum” cairan.
Plasma
, komponen cairan darah tanpa seldrah.
Ptialin
, enzim pada air liur, berfungsimemecah amilum.
Peroksisom,
organel pencerna/pemecahperoksida (H
2
O
2
) di dalam sel.
/R/
Raktisis
terganggunya prosesosifikasi/penulangan sehinggabentuk tulang menjadi bengkok karena kekurangan vitamin D.
Reabsorpsi 
, penyerapan kembali.
Rektum
, saluran pencernaan dekat anus.
/S/
Serum,
komponen cair dari darah.
Skorbut 
, pendarahan pada gusi dan dibawah kulit karena kekuranganvitamin C.
Skoliosis
, kelainan tulang belakangmelengkung ke samping.
/T/
Tetanus
, keadaan tegang yang terusmenerus pada otot.
Tonus
, tegang otot.
Tripsin
, enzim pengubah protein menjadipeptida dan asam amino.
Tripsinogen
, calon tripsin.
Trabekula
, jaringan tulang pada bungatulang karang.
/V/
Vena
, pembuluh balik.
Vena cava
, pembuluh balik besar.


Sumber: Buku Biologi untuk SMA kelas XI semester 1 (Kurikulum 2004 berbasiskompetensi)

Comments

Popular Posts